Kontak

Panduan SEO Google Terbaru Bahasa Indonesia

Sekitar dua tahun yang lalu Google merilis ebook “Panduan Search Engine Optimization untuk Pemula“. Pada tanggal 28 September 2010 Google telah merilis versi terbaru dari e-book panduan SEO. Ada beberapa konten baru dalam versi baru tersebut, e-book ini dilengkapi dengan contoh gambar pada tutorial untuk membantu pengguna memahami isinya, bagaimana mengoptimalkan situs web untuk perangkat mobile, kata-kata pada kalimat yang lebih jelas untuk menangkap maksud dari e-book dan daftar istilah untuk mendefinisikan hal dalam keseluruhan panduan ini. SEO Starter Guide yang dibuat oleh Google ini sangat lengkap mengingat panduan ini dibuat berdasarkan peraturan yang dibuat oleh Google sendiri bagi para webmaster. Lebih lengkapnya sebaiknya Anda baca sendiri dan segera praktekkan semua tips dan trik yang diberikan oleh Google.

Isi materi tentang Google SEO e-Book untuk Pemula adalah

  1. SEO dasar : Mengandung optimasi dasar untuk website
  2. Meningkatkan Struktur Situs : Cara membuat struktur situs web terbaik
  3. Mengoptimalkan Konten : Bagaimana mengoptimalkan konten website di mesin pencari
  4. Berurusan dengan crawler
  5. SEO untuk Selular : Tutorial mengoptimalkan website untuk ponsel
  6. Promosi dan Analisis : Caa untuk mempromosikan situs web dan bagaimana menganalisis sebuah website
 Jika anda tertarik untuk membaca silahkan download di link ini  Google SEO eBook  
Jadilah orang pertama di antara teman-teman yang menyukai artikel ini.

Artikel Terkait :

 mmm global